TSR Watermark Image

Minggu, 27 Maret 2011 ·

Untuk memproteksi gambar yang telah kita miliki atau pun foto digital, maka perlu ditambahkan watermark. watermark berupa gambar atau pun teks dengan bantuan aplikasi khusus, salah satunya adalah TSR Water Mark Image.

Dengan menggunakan aplikasi ini maka sobat blogger dapat menambahan watermark pada banyak file foto maupun gambar. Output file gambar yang telah ditambah watermark dapat disimpan kedalam beberapa format file, yakni jepg, tiff, png, bmp, dan gif. Tentukan kualitas output watermarking keika output file gambar disimpan kedalam format file jepg. Aplikasi ini membutuhkan framework .net minimal versi dua terinstalasi pada sistem operasi komputer sobat.

nah, bagaimana? sobat blogger tertarik dengan appikasi ini?
langsung download aja ya.. dan kalau mau lihat - lihat website aslinya disini.

http://www.watermark-image.com

Download : TSR Watermark Image








Apabila Anda Ingin Update Artikel Terbaru Blog ini Via Email, Masukkan Email Anda :

Delivered by FeedBurner

Saya Sarankan Anda Baca Juga :



DAFTAR ISI

SPONSOR ADVERTISING

FOLOW ME ON TWITTER

By: TwitterButtons.com

BUKU TAMU

 
Business Blogs
blogging tips
Google PageRank Checker Powered by  MyPagerank.Net