10 Aturan Mendesain Aplikasi Web Berbasis iPad

Minggu, 13 November 2011 ·

iPad adalah salahs atu media yang harus anda perhitungkan. Sebab antusiasme masyarakat terhadap media ini begitu besar. Sejumlah analyst bahkan berani memprediksikan kalau di penghujung tahun 2011, media tablet ini akan terjual hingga 45 juta unit di seluruh dunia.

Dengan jumlah tersebut, bayangkan betapa besarnya target market baru yang daoat anda tembak untuk website anda. Itulah sebabnya anda harus secepatnya membuat web dengan versi iPad. nah, kali ini saya akan coba share bagaimana aturan - aturan yang harus anda ketahui jika ingin mulai membuat web berbasis iPad :

1. Resolusi
2. Tanpa Cursor
3. Tanpa Flash
4. Gunakan Teknik HTML5 dan CSS3
5. Atur ukuran viewport
6. Kontrol Scroll anda dengan iScroll
7. Kustomisasi ikon "Add to Home Screen"
8. Kompabilitas
9. Resdirect user berdasarkan perangkat yang digunakan
10. CSS untuk setiap orientasi yang berbeda.

Nah, Untuk Mengetahui penjelasan lebih rinci tentang setiap aturan, bisa langsung klik aja satu persatu peraturan diatas, untuk pejelasan urutan 6 sampai 10 kita lanjut besok yah.. Semoga berguna. Salam Mahmudamma!

Apabila Anda Ingin Update Artikel Terbaru Blog ini Via Email, Masukkan Email Anda :

Delivered by FeedBurner

Saya Sarankan Anda Baca Juga :



DAFTAR ISI

SPONSOR ADVERTISING

FOLOW ME ON TWITTER

By: TwitterButtons.com

BUKU TAMU

 
Business Blogs
blogging tips
Google PageRank Checker Powered by  MyPagerank.Net